7.27.2009

PERJUANGAN YANG TANPA AKHIR







Dalam sebuah cerita sering di katakan bahwa seseorang akan memiliki segalanya dengan perjuangan
namun tak jarang mereka terlepas dari semangat untuk menghasilkan karya dari perjuangan itu karena keputus asaan.
DALAM SETIAP CERITA RAKYAT DI SELURUH DUNIA.......TIADA SATU KISAH SUKSESPUN YANG DI PEROLEH TANPA SEBUAH PERJUANGAN.

sebagai contoh adalah :
  1. Kisah Raja sulaiman yang harus berperang melawan iblis demi mempertahankan kejayaanya,bahkan ia harus sengsara pada akhir hidupnya karena memang kebesaran memiliki konsekwensi.
  2. Aleksander Agung yang harus menggadaikan nyawanya untuk berperang menaklukan dunia,bahkan menurut sejarah,Ia tak pernah menikmati gemerlap posisinya sebagai seorang raja.
  3. Nami Ibrahim dan Musa yang nyaris di hukum mati karena mempertahankan agama dan risalahnya......meskipun mereka seorang nabi,merekapun harus berjuang.
  4. Muhammad SAW,beliau sengsara sejak kecil meskipun beliau adalah pemimpin terbesar sepanjang masa.
  5. Galileo galiley yang mati di penjara meskipun ia adalah seorang ilmuan besar,ia mati demi mempertahankan keyakinanya tentang ilmu pengetahuan.
  6. Albert Einstein,Menjadi buronan Nazi,sekalipun ia adalah bapak ilmu pengetahuan.
  7. Osama bin laden,di anggap sebagai teroris ,ia punya nama besar pada perusahaan keluarga dan dunia islam,walaupun memang benar ia adalah teroris tapi setidaknya kita punya saudara yang bisa membela islam dengan gagah berani.
  8. Ir.Soekarno,pemimpin Indonesia terbaik sapanjang masa,yang sejak kecil menderita,bahkan di hari tuanya ia harus mengalami nasib yang mengenaskan.Beliau patut kita hormati atas jasa dan pengorbananya
  9. Maha Patih gajah Mada,yang rela tidak merasakan kebahagiaan duniawi demi perjuanganya menyatukan Nusantara.
  10. Jenderal Sudirman,jenderal besar yang sangat berjasa bagi indonesia,namun ia tak sempat menikmati kemerdekaan karena di panggil lebih dulu oleh Tuhan.
Semua contoh-contoh di atas adalah figur yang patut kita jadikan bahan perenungan,bahwa sebenarnya,
In Great Power Comes Great Responsibillities
Nama besar,kekuatan besar,keberhasilan dan kesuksesan yang besar akan mendatangkan tanggung jawab serta konsekwensi yang besar.Konsekwensi yang sangat berat,konsekwensi yang menuntut sebuah perjuangan,


BENAR-BENAR PERJUANGAN YANG TANPA AKHIR.



Salam






15 komentar temen:

Anonim mengatakan...

kok pake nama osama segala?jangan-jangan teroris nih wakakakakaka..............

Lanang setyo mengatakan...

wah salut artikelnya..........selamat berkaryA MAS

Anonim mengatakan...

In Great Power Comes Great Responsibillities
____________________________________________
Setuju! Nice posting

Fanda mengatakan...

Memang kesuksesan itu adalah perjalanan atau proses, bukan tujuan. Dan dlm proses itu pasti ada kegagalan juga.

Susy Ella mengatakan...

postingaanya kereen....

pagi2..dah bikin ella semangaaat

makasih yaaa ^_^

FATAMORGANA mengatakan...

Nice posting sobat,.... mari semua berjuang tanpa akhir.

FATAMORGANA mengatakan...

Untuk menampilkan avatar di postingan komentar silahkan baca DISINI
sekalian berkenalan dengan owner blognya

FATAMORGANA mengatakan...

Atau bisa juga berkunjung KESINI

ellysuryani mengatakan...

Tulisan yang mantap dan bermanfaat. Salam juga sobat.

genial mengatakan...

setuju saiia kang... in great power comes great responsibility... artinya tuk menjadi besar, pastilah banyak rintangannya kang iia.. kira2 gtu gag kang...?!?!?

ihhmm.... tu skrinsut kucing sama tikus nya lucu banget sii.. badewe... kemana ajja nii kang?!??! ngilang gag kliatan2...?!!?!?

jalani hidupapa adanya mengatakan...

Wah .. kucingnya kenyang bang hi hi hi
nomong-nomong ada AWARD nih ambil ya

ceritatugu mengatakan...

berjuang terus berjuang

FATAMORGANA mengatakan...

Apa khabar sahabatku??

Awal Sholeh mengatakan...

pa kabar temen2? coba jalan2 setelah off beberapa hari.

uhuk2.... batuk ne. maap bknnya mau nularin.

maap baru mampir


osama bin laden ;) bener sobat dia membela islam

Rubiyant|Photo mengatakan...

Ya begitulah hidup mas, ngga akan pernah bisa dipisahkan dengan kata-kata perjuangan.